Langsung ke konten utama

Lomba Mewarnai & Melukis Tingkat Kabupaten SD Jejeran

Salam Semangat...
Dalam rangka hari ulang tahun SD Jejeran, PAGUYUBAN ORANG TUA SISWA & SEKOLAH melaksanakan lomba mewarnai tingkat TAMAN KANAK-KANAK & melukis tingkat SEKOLAH DASAR untuk wilayah SD Jejeran dan sekitarnya, syukur alhamdulillah acaranya meriah dan semangat hal tersebut terlihat dari para peserta yang rela berdesak desakan mencari tempat untuk melukis dan menggambar, bersambung

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cerita Alumni SD Jejeran

SD Jejeran, Wonokromo , Pleret, Bantul, Yogyakarta. Saya dulu menimang ilmu di SD Jejeran. yang terletak di Jejeran, Kelurahan Wonokromo, Kecamatan Pleret, Kabupatennya sih pasti Bantul yah, :) Saya dulu masuk SD pertama kali tahun....tahun berapanya saya lupa, :D banyak pengalaman ya pastinya, kalau di rinci sih enggak bakalan selesai tentunya. Salah satunya ketika memakai rok merah putih dan sukanya itu rok pendek, sama itu loh.... rambutnya di kucir sama pakai bandana, :) pengen sih mengulang masa-masa itu kembali, tapinyakan nggak bakalan bisa terulang ya, syang deh, :( karena seperti pepetah, waktu itu nggak akan bisa terulang walau 1 detikpun, sok bijak ya akunya, hhihihi oh iya, SD Jejeran itu sudah terakreditasi A lohh, bayangkan saja bagaimana pikiranmu tentang SD yang sudah terakreditasi A itu. Pasti yang ada di benak kalian keren, anaknya pintar-pintar kan? dan masih banyak lagi, dan itupun jawaban yang ada di SD.ku pokoknya bangga jadi anak SD Jejeran. htt

Kirab Budaya Mataram Pleret V Tahun 2017 di Lapangan Sultan Agung Pleret, Pleret, Bantul pada Minggu (3/9/2017)

Yayasan Warisan Budaya Mataram Pleret (YWBMP) menggelar Kirab Budaya Mataram Pleret V Tahun 2017 di Lapangan Sultan Agung Pleret, Pleret, Bantul pada Minggu (3/9/2017) Kirab mengambil Start di Situs Gunung Senetono Pleret dan Finish di Lapangan Sultan Agung Pleret. Kirab diikuti dua barisan bergodo prajurit Kraton dan Srikandi, serta iring-iringan andong dan peserta pelajar menggunakan mobil bak terbuka. Kirab Budaya merupakan rangkaian kegiatan tahunan Gelar Budaya Mataram Pleret V Tahun 2017. Tujuannya untuk melestarikan dan mengembangkan budaya asli peninggalan Kerajaan Mataram Pleret pada masa Sultan Agung (1613-1645) dan Sunan Amangkurat Agung (1645-1677) yang adiluhung agar tidak terlupakan oleh generasi sekarang dan yang akan datang. Adapun tema yang diangkat pada tahun ini adalah "Mengenang Kejayaan Masa Lalu Membangun Kemsyhuran Masa Depan". Turut hadir dalam acara tersebut antara lain Bupati Bantul Drs. H. Suharsono, Dewan Pembina YWBM Drs.

Lomba Lukis Islami Tingkat Gugus I Jejeran

Maju selalu SD Jejeran Jaya Lomba Lukis Islami Tingkat Gugus diadakan di SD BRAJAN yaitu pada hari kamis tanggal 20 september 2012, lomba tersebut diikuti empat sekolah diantaranya SD JEJERAN, SD BRAJAN, SD PANDES, SD MUHAMMADIYAH WONOKROMO dengan peserta berjumlah 9 Siswa-Siswi. Dari SD JEJERAN mengikutkan dua peserta yaitu Inas Soraya (Kelas 5 C) dan Zinwan (Kelas VI A) Dari hasil lomba tersebut SD JEJERAN meraih juara II atas nama Inas Soraya Semoga dengan adanya lomba tersebut dapat menumbuhkan kreatifitas dalam berkaraya, semakin dihargai hasil karyamu dan semakin bertambah prestasimu. SD NJER JAYA (Penulis_@2012)